• slide1
    The most convenient
    way to do laundry
    Premium laundry on kilo
    ready in 24 hour
  • Penyimpanan Mencukupi
    Kami menyimpan hasil cucian di tempat yang luas serta higienis dan rapi
    Pengiriman Gratis
    Kami menawarkan gratis antar jemput bagi pelanggan yang berada di area Yogyakarta

Pendahuluan

Fokus dalam bisnis merupakan hal yang sangat penting untuk kemajuan usaha ditengah-tengah kecepatan bisnis dalam era sekarang ini. Kebutuhan laundry tentu sangat dibutuhkan, namun terkadang kita tidak ingin kehilangan fokus dalam tujuan bisnis. Pengelolaan laundry sangat membutuhkan waktu, investasi, sumber daya manusia dan managemen laundry. Pengelolaan laundry dengan pihak lain memberikan kemudahan dalam fokus bisnis utama kita dan memberikan ruang dan waktu untuk mengembangkan bisnis yang membutuhkan efisiensi dan efektifitas. Perlu kejelian memilih partner dalam pengelolaan laundry. Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memilih partner adalah status badan hukum untuk aspek legalnya, penggunaan mesin-mesin laundry untuk industri, higienitas proses pengerjaan laundry, kualitas hasil laundry, ketepatan waktu dan fasilitas antar jemput secara exclusive. Dengan memilih partner yang tepat, maka satu pekerjaan penting sudah kita kerjakaan dan kita bisa kembali fokus kepada bisnis utama kita.

Kenapa Kami ?

Hubungi Kami

Telepon / Whatsapp
08121385544
085643444655
Punya Pertanyaan ?
care@kinglaundryjogja.com